Enterprise Architect
08.45
By
Iqram BloGZz
0
komentar
Home » Software »Enterprise Architect Merupakan sebuah aplikasi sistem modelling yang dilengkapi dengan fitur
high end yang sangat lengkap untuk membantu mengelola informasi yang
anda butuhkan dalam lingkungan yang kompleks. Aplikasi yang satu ini
sudah sangat terkenal di kalangan programmer di seluruh dunia, jadi anda
tidak perlu ragu lagi dengan kualitas dan kemampuan dari software Sparx
Enterprise Architect 12 ini. Software yang satu ini sangat cocok bagi
anda para programmers, business analysts, enterprise architects,
testers, project managers, dan juga designers.
Untuk masalah kemampuan dan stabilitas, software Enterprise Architect
ini sudah sangat teruji. Sudah hampir 15 tahun sejak program ini dibuat
untuk yang pertama kalinya selalu menjadi pilihan utama para programmer
maupun tester untuk menguji aplikasi mereka. Software ini juga sudah
support dengan berbagai macam bahasa pemograman seperti ActionScript,
Ada, C and C++, C#, Java, Delphi, Verilog, PHP, VHDL, Python, System C,
VB.Net, Visual Basic, dan banyak lagi lainnya. Jadi tunggu apalagi,
segera anda download dan instal Sparx Enterprise Architect 12 Full ini
sekarang juga. Oh ya kami sudah menyediakan serial dan cara instal yang
lengkap di dalam folder yang anda download nantinya, jadi jangan sampai
lupa untuk membca file txt yang terdapat di dalam foldernya.
Changes In Enterprise Architect
- Firebird now listed as Database type in all data modeling dialogs
- Firebird model pattern language updated to specify Firebird as language
- InterBase model pattern added
- Data types for Firebird added to each model as required
- New code generation templates for Firebird added
- New artifact type added for saving a SQL query to be run against a stored connection:
- Find the SQL Query object in the data modeling toolbox
- Save a query directly from the SQL scratch pad
- All data modeling model patterns updated to include a Queries package
- Context menu allows running the query with differnt numbers of results returned
- Document generation templates updated to customize behavior for SQL query elements
Automation Interface
- Diagram.SaveImagePage performance improved
- Diagram functions PageHeight, PageWidth and SaveImagePage no longer invert x and y values
- Diagram functions PageHeight, PageWidth now return accurate heights and widths when diagram not already loaded
0 komentar: